PRAMUKACIANJUR.OR.ID | Kami sampaikan dengan hormat, sesuai dengan program kerja Kwatir Cabang Gerakan Pramuka Cianjur Bidang Hubungan Masyarakat Kwarcab Cianjur akan melaksanakan kegiatan Pelatihan Kehumasan Dan Penerimaan Anggota Pusinfo Tahun 2021, yang akan dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Sabtu / 13 November 2021
Waktu : Pkl. 08.30 Wib s.d Selesai
Tempat : Aula Bale Kitri Kwarcab Cianjur
(Jl. Pramuka Nomor. 2, Sukamulya, Karangtengah - Cianjur)
Catatan : Bentuk Tatap Muka dengan Tetap memperhatikan Protokol Kesehatan Covid–19
Kaitan dengan hal termaksud diatas, maka dengan ini kiranya Ketua Kwartir Ranting dan Para Ketua Gugusdepan Se-Kwarcab Cianjur dapat mengirimkan anggota Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega untuk mengikuti kegiatan tersebut, dengan persyaratan sebagaimana terlampir.
0 Comments